RAKYAT PRIANGAN, Nasional- Seorang yang mengaku nabi melakukan penembakan Kantor MUI Jakarta.
Peristiwa penembakan Kantor MUI tersebut terjadi pada Selasa, 02 Mei 2023, Siang.
Sejumlah kaca akibat penembakan Kantor MUI pecah. Bahkan suasana mencekam terasa di areal kantor.
Baca Juga: Sejarah Hari Pendidikan Nasional, Perlawanan Ki Hadjar Dewantara Demi Pendidikan Indonesia
Pelaku yang mengaku nabi itu kini telah diamankan kepolisian.
Hingga saat ini belum ada informasi resmi yang dikeluarkan oleh pihak terkait.
Karena saat ini tengah dilakukan setrilisasi dan pengamanan dari kepolisian.
Baca Juga: 4 Pemain Muda Persib Dipastikan Tetap Berseragam Biru Musim Depan, Siapa Saja?
Berdasarkan informasi yang berhasil dirangkum seorang yang mengaku nabi merupakan orang yang kerap datang ke Kantor MUI.
Kedatangan orang yang mengaku nabi itu berniat untuk bersilaturahmi dengan Ketua MUI Miftahul Akhyar.***
Artikel Terkait
Kasus Aditya Hasibuan Karena Merusak Spion hingga Emosi dan Kini Berujung Penjara di Mako Polda Sumatera Utara
Kasus Aditya Hasibuan Ditetapkan Tersangka, Ayahnya AKBP Achiruddin Hasibuan Kena Batunya dan Dicopot
Kondisi Ken Admiral Sekarang Diungkapkan Ibunya Hingga Mencuri Perhatian Mahfud MD, Mario Dandy Jilid 2
Kapan Tanggal Merah di Bulan Mei 2023, Berikut Peristiwa Penting pada Bulan Ini
May Day! Buruh Se-Indonesia Demo Tuntut UU Ciptaker Dicabut